Jumat, 02 September 2016
Pre-Order iPhone 7 Berlapis Emas Dibuka
Smartphone Canggih produksi Apple yang terbagi tiga model yakni iPhone 7, 7 Plus atau 7 Pro kini telah tersedia dalam versi gold alias bodi perangkat berlapis emas.
Konon smartphone versi tersebut dilaporkan sudah bisa di pre-order. Untuk spesifikasinya, iPhone 7 dikemas dengan layar 4,7 inci, sedangkan iPhone 7 Plus dan 7 Pro dengan layar 5,5 inci.
Ketiga versi gold tersebut dibekali pilihan memori internal 64 GB dan 128 GB. Meskipun demikian, ada bocoran informasi yang menyebut spesifikasi yang berbeda.
Melalui jepretan foto yang menunjukkan daftar komponen iPhone terbaru, iPhone 7 hanya memiliki pilihan 32GB dan 128 GB. Selain itu, ada pula versi paling tinggi dengan 256 GB, tidak ada model storage 64GB.
Tags :
iPhone 7,
Related : Pre-Order iPhone 7 Berlapis Emas Dibuka
Nama iPhone dan iPad Makin MembingungkanJanuari lalu, Samsung mengeluarkan trio Galaxy A3, A5, dan A7 versi 2016. Ada beberapa peningkatan spesifikasi dibandingkan Galaxy A3, A5, dan A7 versi lawas.Saat ditany ...
iPhone 7 Bakal Ada Versi Reguler, Plus, dan Pro?Semakin dekat dengan bulan September, yang diperkirakan bakal menjadi bulan kemunculan iPhone 7, bocoran mengenai perangkat tersebut semakin deras mengucur.Bocoran terba ...
Fitur di iPhone Bakal Bikin Pencuri NgeriApple sedang mengembangkan teknologi anti-maling yang bisa merekam sidik jari sekaligus memotret pencuri ponsel. Teknologi yang bakal bikin ciut pencuri iPhone ini dirin ...
iPhone 7 Dengan 256 Gb Storage .... WoW!Rumor seputar keberadaan iPhone 7 kembali mencuat. Kali ini kabar menyebutkan bahwa varian iPhone 7 Plus akan membawakan ruang penyimpanan seluas 256 GB.Dilansir Ubergiz ...
Harga iPhone 7 Mulai Beredar Duluan... Intip Di SiniApple baru akan merilis seri iPhone terbarunya minggu depan. Namun informasi harga jual seri iPhone baru yang hingga kini diyakini sebagai iPhone 7 itu sudah beredar di ...
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »